Sedangkan buah nanas memiliki kandungan vitamin C yang sangat banyak.
Dalam satu cangkir nanas terkandung lebih dari 100% jumlah vitamin C.
Sehingga kandungan tersebut direkomendasikan untuk mencukupi kebutuhan vitamin C harian.
Dengan mengonsumsi vitamin C di masa pandemi juga sangat bagus untuk meningkatkan kekebalan tubuh.
BACA JUGA: Perhatikan! Merokok Bisa Sebabkan Osteoporosis
Selain itu vitamin C pada nanas memiliki fungsi sebagai antioksidan yang dapat menghalang virus.
Dan juga melindungi tubuh dari serangan penyakit kesehatan kulit.
Satu cangkir nanas tak hanya mengandung vitamin C tapi juga kaya akan mineral.
Di dalam satu cangkir jus nanas, itu setara dengan 75% mineral yang direkomendasikan untuk dikonsumsi dalam satu hari.
BACA JUGA: Tak Hanya Eropa, Ini 3 Suku Bermata Biru di Indonesia
Kandungan mineral dan vitamin C pada nanas, diyakini sangat bagus untuk membangun agen Fit kolagen.
Yang merupakan struktur kulit dengan fungsi mencegah kulit kendur dan keriput, serta mengurangi resiko kanker.
Selain itu, nanas juga diyakini sebagai buah yang mengandung senyawa yang bisa melawan radikal bebas.
Ada juga manfaat buah nanas lainnya yaitu mencegah penyakit jantung akibat menumpuknya kolesterol jahat.
BACA JUGA: Jupiter Berulah, Tata Surya Hampir Punya Dua Matahari? Ternyata Ini Penyebabnya
Perkembangan kanker umumnya berhubungan dengan stres oksidatif dan peradangan.