Wisatawan yang berkunjung bisa menikmati pemandangan dari jembatan yang dibangun di antara pohon-pohon bakau.
Selain itu wisatawan juga bisa datang tak hanya rekreasi tapi juga eksplorasi pengetahuan tentang pohon bakau atau mangrove.
Kemudian untuk tiket masuknya, wisatawan cukup mengeluarkan 5.000 untuk kendaraan roda dua atau motor.
Sedangkan untuk kendaraan roda empat, wisatawan harus mengeluarkan kocek sebesar Rp10.000
BACA JUGA: Rekomendasi Makanan yang Efektif Turunkan Berat Badan
Dan untuk biaya masuk per orangnya harus mengeluarkan biaya tambahan sebesar Rp15.000.
Selain hutan mangrove, ada juga pantai Karangsong yang terletak di Kecamatan Indramayu Utara.
Pantai Karongsong lokasi atepatnya ada di desa Karangsong, Kabupaten Indramayu.
2. Pantai Glayem
BACA JUGA: 7 Wisata Alam Gunung di Jawa Tengah, Ada Prau yang Jadi Primadona
Selanjutnya ada objek wisata Pantai Glayem yang berlokasi di Kabupaten Indramayu.
Pantai Glayem merupakan salah satu destinasi wisata pantai yang memiliki daya tarik tersendiri bagi wisatawan.
Objek wisata Pantai Glayem letaknya berada sekitar 15 km dari kota Indramayu. dPantai Glayem bersebelahan dengan Pantai Tirmaya.
Di sana ada deretan bangunan gubuk berjajar, yang juga berhimpitan dengan para pedagang di sekitar.
BACA JUGA: Kisah Nabi Yunus, Pernah Merasa Putus Asa Hingga Ditelan Ikan Paus
Objek wisata di Indramayu ini juga menawarkan tempat kuliner khas pantai.