Tak Ada Uang? Gunakan Bahan Alami Ini untuk Mencegah Jerawat Tanpa Mahal dan Bahan Kimia

Minggu 23-07-2023,15:44 WIB
Reporter : Melida Rohlita
Editor : Ari Suryanto

Kamu cukup mengaplikasikannya selama 15 menit pada wajah, bila perlu setiap hari untuk pencegahan.

5. Tomat

Buah merah yang bercitarasa asam dan sedikit manis ini juga berkhasiat dalam menghilangkan jerawat.

Karena kandungan Vitamin C dan Vitamin A membuat jerawat terhempas pada wajah.

Kamu cukup memotong bulat tomat, lalu tempelkan ke wajah, dan tunggu beberapa saat.

Rasa dingin pada tomat juga dapat memberikan rasa rileks dan otot tegang dalam wajah.

Jangan lupa untuk membilasnya dengan air setelah meresap pada wajah.

6. Lidah Buaya

Biasanya tanaman lidak buaya diaplikasikan pada rambut dengan tujuan menyuburkan serta menyehatkan rambut.

Tapi ternyata kamu juga bisa menggunakannya untuk menghilangkan jerawat.

Di dalam lidah buaya terdapat polifenol yang bisa membasmi jerawat.

Caranya kamu hanya perlu menggunakannya seperti masker lalu bilas bila sudah 30 menit.

Namun jika jerawat tidak juga sembuh bahkan semakin banyak, ada baiknya kamu segera datang ke dokter kulit untuk mengatasi permasalahan jerawat tersebut. (*)

Kategori :