3 Legenda di Balik Keindahan Gunung Tanggamus, Hidden Gems Berjarak 2 Jam dari Bandar Lampung

Senin 04-09-2023,08:01 WIB
Reporter : Anggi Rhaisa
Editor : Anggri Sastriadi

Kabarnya, beliau pernah tinggal di Kecamatan Kelumbayan. Kabupaten Tanggamus, Provinsi Lampung.

Ratu Ali merupakan  sosok pribadi yang gagah dan menjadi penyebar Islam. Suatu hari Ratu Ali bermimpi buruk melalui perlambangan bahwa ia berjumpa dengan seorang kakek.

BACA JUGA:Destinasi Wisata yang Bernuansa Luar Negeri, Nepal Van Java di Jawa Tengah, Nikmati Kesejukan dan Panoramanya

Dalam mimpi tersebut,  sang kakek tersebut menyampaikan bahwa Ratu Ali harus bertapa Teluk Paku Kelumbayan selama 40 hari.

Kemudian, Ratu Ali mengikuti saran kakek dalam mimpinya tersebut. Namun, dalam pertapaannya, ia disambut dengan ribuan kelelawar.

Tak hanya itu saja, Saat melakukan pertapaan di Teluk Paku Kelumbayan, Ratu Ali banyak mendapatkan gangguan demi gangguan yang didapatkannya.

Namun, berkat kegigihannya dan juga niat baiknya, akhirnya Ratu Ali berhasil melewati semua rintangan tersebut.

BACA JUGA:Rekomendasi Destinasi Wisata Pantai Dekat Kota Bandar Lampung, Nomor 2 Berjarak 3 Km Saja dari Pusat Kota

Kemudian kekuatan dari Ratu Ali pun diuji, dimana  pada suatu hari didatangi dua ekor naga yang merusak pekarangan warga.

Peperangan pun terjadi antara Ratu Ali dengan Dua Naga tersebut. Mereka adu kesaktian. Dan hasilnya adalah Ratu Ali dapat mengalahkan dua naga tersebut.

Dua Naga  tersebut dikalahkan oleh Ratu Ali berubah menjadi batu. Masyarakat percaya batu tersebut berada di sebuah pantai disekitar Kelumbayan Tanggamus .

Itulah tiga legenda di Balik Keindahan Gunung Tanggamus , Hidden Gems nya Tanggamus berjarak 2 jam dari Bandar Lampung.

BACA JUGA:6 Wisata Religi Masjid dengan Panorama Indah, Nomor 3 Berada di Lampung

Yang mana, tiga legenda tersebut tidak se-merta merta langsung terjadi di Gunung Tanggamus tapi berada di sekitar area Gunung Tanggamus. Jadi, Anda tertarik menjelajahi gunung tanggamus. (*)

Kategori :