8 Daftar Makanan yang Cocok untuk Kesehatan Otak, Nomor 7 Cek di Dapur Anda

Jumat 15-09-2023,05:32 WIB
Reporter : Anggi Rhaisa
Editor : Anggri Sastriadi

5. Dark Chocolate atau Cokelat Hitam 

 Bagi penggemar Cokelat, apalagi khususnya cokelat hitam atau Dark Chocolate memiliki kandungan antioksidan yang cukup tinggi.

BACA JUGA:Innalillahi, Anggota Polsek TBT Meninggal Dunia Karena Kecelakaan Tunggal, Diduga Out Control Karena Hal Ini

Selain itu, Cokelat Hitam ini mengandung beberapa stimulan alami termasuk kafein. Kafein pada cokelat hitam ini  meningkatkan fokus serta konsentrasi serta menstimulasi produksi endorfin yang membantu meningkatkan suasana hati Anda.

6. Biji Labu 

Biji Labu memiliki kandungan antioksidan yang kuat yang baik untuk kesehatan Otak Anda dan Anggota tubuh lainya dari radikal bebas.

Biji labu juga memiliki kandungan sumber magnesium besi,  zinc, dan tembaga. Tentunya, beberapa nutrisi tersebut penting untuk kesehatan tulang Anda.

7. Kunyit

Siapa yang tidak kenal dengan Kunyit , kerap dijadikan bumbu masakan. Jadi coba cek di Dapur Anda, masih ada apa gak persediaan Kunyit.

BACA JUGA:Rilis Penangkapan 30 Kg Sabu-sabu, Enggan Beberkan Perkembangan Mantan Kasatresnarkoba Lamsel

Ternyata,  Kunyit memiliki kandungan  kurkumin yang memiliki fungsi anti inflamasi dan antioksidan.

Selain itu, manfaat kurkumin bagi otak untuk meningkatkan daya ingat pada penderita Alzheimer serta membantu sela sel yang baru tumbuh.

Selain itu, Kurkumin pada Kunyit juga dapat meningkatkan faktor Neotropik yang diturunkan dari otak.

8. Konsumsi Ikan 

Beberapa Ikan yang baik bagi kesehatan Otak Anda, Antara lain adalah Salmon, Sarden dan beberapa ikan lainya.

Ikan kaya akan lemak jenis omega 3 jadi Anda perlu  mengetahui sekitar 60 persen otak Anda itu terbuat dari lemak dan setengah dari lemak tersebut jenisnya omega 3.

Kategori :