7 . Sungai Chao Phraya
Sungai Chao Phraya merupakan sungai besar yang membelah Thailand mengalir melalui bangkok sampai ke teluk Thailand .
Sungai Chao Phraya memiliki air berwarna kecoklatan yang bersih Anda bisa merasakan kemewahan berlayar di sungai Chao Phraya .
Dengan menaiki perahu mewah atau kapal pesiar yang baru dimulai pada malam hari
BACA JUGA:Senjata Paling Mematikan yang Dimiliki Dewa Dalam Mitologi Yunani
Dimana dari kapal pesiar anda akan disuguhkan dengan keindahan kota Bangkok pada malam hari sambil bersantap malam dengan makanan tradisional khas bangkok
Di sepanjang sungai ini kalian akan menjumpai berbagai kios penjual souvenir dan jajanan khas Thailand.
Lalu, gedung -gedung pencakar langit hingga kapal-kapal yang hilir mudik membawa penumpang dan barang
Bila ingin melintasi di Sungai Chao Phraya, pengunjung bisa menaiki turis boot saat hendak mengunjungi Wat Arun.
8. MBK Centre
MBK center merupakan pusat perbelanjaan yang terkenal dan terbesar di bangkok dibuka sejak 1985 .
BACA JUGA:Mesuji Kemarau Parah, Ribuan Liter Air Bersih Didistribusikan ke Masyarakat
MBK Center ini mempunyai ketinggian 8 tingkat dengan berisi sekitar 2000 toko restoran gerai layanan dan Departemen Store.
Mulai dari barang elektronik souvenir pakaian tas hingga makanan halal Dapat anda temukan di MBK center ini.
Itulah delapan rekomendasi destinasi wisata Bangkok Thailand yang seru dikunjungi.
Sebenarnya ada beberapa destinasi wisata lainnya di Bangkok bisa anda eksplor. Selamat menikmati liburan di Bangkok Thailand . (*)