Rekomendasi Destinasi Wisata Surabaya yang Wajib Dikunjungi Wisatawan Lampung, Sisi Lain Kota Pahlawan

Rabu 27-09-2023,22:05 WIB
Reporter : Ruri Setiauntari
Editor : Anggri Sastriadi

METRO, RADARLAMPUNG.CO.ID - Tak hanya di Lampung, daerah di Indonesia juga terkenal dengan destinasi wisatanya yang indah, termasuk di Surabaya.

Surabaya menawarkan keindahan alamnya yang luar biasa, pulau-pulau eksotis dan pantai-pantai yang memukau.

Tentunya wisatawan Lampung juga wajib kunjungi destinasi wisata di Kota Pahlawan ini.

Ya, Surabaya mempunyai sederet destinasi wisata alam dengan panoramanya yang indah.

BACA JUGA: 5 Rekomendasi Wisata Pujon Malang yang Instagramble, Surga Tersembunyi di Wilayah Jawa Timur

Sangat menarik untuk dikunjungi, termasuk oleh wisatawan Lampung.

Surabaya merupakan salah satu kota besar di Indonesia dan sebagai ibu kota provinsi Jawa Timur.

Kota ini mempunyai sejarah yang kaya, budaya yang beragam, dan merupakan pusat ekonomi dan perdagangan.

Memiliki berbagai destinasi wisata menarik, serta masakan khas Jawa Timur yang memanjakan lidah.

BACA JUGA: 12 Tempat Wisata Blitar yang Instagramble, Nomor 10 Disebut Kompleks Candi Hindu Terluas di Jawa Timur

Dengan sejarah yang kaya dan budaya beragam, menawarkan pengalaman menarik bagi para wisatawan untuk datang ke Kota Pahlawan.

Berikut rekomendasi destinasi wisata di Surabaya yang memperlihatkan sisi lain dari daerah ini.

1. Taman Flora

Taman ini merupakan salah satu tempat rekreasi yang populer di Surabaya.

BACA JUGA: Diskon 5 Persen Kamar Suite Hotel Santika Lahat, Begini Syarat dan Ketentuan Hingga Cara Penggunaan Voucher

Kategori :