BACA JUGA:Lampung Masih Catat Suhu Maksimum Harian Tertinggi, Konsumsi Buah Ini Agar Tubuh Tidak Dehidrasi
- Tambahkan 1 butir telur
- Satu bungkus kecil santan instan
Cara membuatnya:
1. Masukkan satu bungkus kecil santan kara atau instan kedalam wadah blender
BACA JUGA:Kaya Akan Nutrisi, Ini 4 Jenis Sayuran yang Bisa Diolah Menjadi Jus
2. Tambahkan air sebanyak 400 ml
3. Tambahkan garam secukupnya
4. Semua adonan diblender agar tercampur rata semuanya.
5. Tambahkan pewarna makanan. Kali ini menggunakan warna kuning agar terlihat lebih cantik .
BACA JUGA:Daftar Anggota Ryuzen Seven Dalam Anime Black Clover
Untuk menarik perhatian anak anak sekolah untuk membeli jajanan Kue Dadakhsap, Makanan Khas Lampung ini bisa membuatnya dengan berbagai warna. Semua tergantung selera.
Untuk persiapan kulit kue dadakhsap nya:
6. Adonan sudah di belender tadi disaring terlebih dahulu, lalu tambahkan gula pasir secukupnya dan juga margarin secukupnya
7. Masukkan ke dalam teflon yang sudah ada minyaknya.
BACA JUGA:Listrik Sebagian Wilayah Lampung Barat dan Pesisir Barat Padam, Kemungkinan Baru Normal Malam Ini