Mau Burung Perkutut Sehat? Kicau Mania Jangan Berikan Makanan Ini

Minggu 22-10-2023,20:50 WIB
Reporter : MBKM 8
Editor : Alam Islam

Makanan yang salah bisa merusak suara dan kesehatan hewan peliharaan. 

Hindari makanan yang sifatnya panas dan pastikan makanan dalam keadaan bersih sebelum diberikan kepada Perkutut kesayangan. 

BACA JUGA: Rekomendasi Cafe Cozy dan Estetik di Bandar Lampung, Nomor 6 Dijamin Bikin Betah

Selain makanan, ada beberapa tips merawat perkutut agar berbunyi. 

Di antaranya makanan utama yang diberikan kepada hewan peliharan ini. 

Walapun ada banyak pilihan biji-bijian, sebaiknya kicau mania memberikan pakan burung kemasan bermerek yang sudah jadi. 

Pakan bermerek biasanya sudah dicampur dengan vitamin, madu, dan rempah-rempah lain yang bisa menjaga kesehatan burung. 

BACA JUGA: Rekomendasi Cafe View Keren di Bandar Lampung, Nomor 5 Cocok untuk Keluarga dan Pasangan

Sementara jika membeli pakan kiloan atau campuran, biasanya cuma berisi biji-bijian tanpa tambahan nutrisi penting.

Jangan dilupakan untuk memandikan untuk perawatan perkutut. 

Metode terbaik adalah langsung mengunakan tangan adalah metode terbaik.

Sebab selain membuat burung peliharaan lebih jinak, ini juga menjadikan lebih dekat dengan pemiliknya. 

BACA JUGA: Cek Lokasi dan Tarif Tab Hotel Capsule Compact Bandung, Lengkap dengan Pilihan Kamar yang Tersedia

Jangan lupa, pastikan untuk tidak membiarkan air masuk ke dalam lubang hidung hewan. 

Memandikan burung bisa dilakukan dengan menyiramkan air dengan lembut dan dengan sedikit diusapkan pada tubuh. 

Jangan lupa, perkutut sebaiknya dimandikan saat sore hari atau menjelang malam. 

Kategori :