Agar para penggemar Kpop yang menonton bisa merasakan perasaan dari berbagai gaya dan gambar yang diambil.
Kamu juga harus belajar tentang semua nama anggota yang ada di dalam grup kesukaanmu.
Belajar juga tentang posisi dan sifat masing-masing di antara mereka.
BACA JUGA:11 Bunga Bougenville Dengan Daun Unik, Dari Variegata Hingga Hijau Ungu
Hal ini bisa menjadi kebanggaan tersendiri ketika kamu mengetahuinya.
Dan bisa membuat ikatan antar penggemar dan idol semakin erat.
Jangan lupa untuk mencari tahu tentang grup lain juga ya kpopers!
3. Mengikuti Fandom
BACA JUGA:Angin Kencang, 2 Rumah di Pringsewu Lampung Roboh
Setiap grup Kpop memilki basis penggemar yang berdedikasi atau lebih dikenal sebagai fandom.
Masuk ke dalam fandom tidak memilki persyaratan resmi.
Jika kamu menyukai grupnya, kamu adalah bagian dari fandom.
Kamu bisa mengetahui banyak hal ketika kamu memasuki fandom.
BACA JUGA:4 Buah Pembersih Paru-Paru Agar Jadi Lebih Sehat di Tengah Cuaca El Nino
Mulai dari jadwal artis Kpop yang kamu sukai sampai perilisan lagu barunya.
Kamu juga bisa saling membagi kegembiraan atau kesedihan dengan sesama penggemar.