Belum akhir tahun, Pajak restoran lampui target

Selasa 31-10-2023,22:57 WIB
Reporter : Ruri Setiauntari
Editor : Yuda Pranata

Kemudian, sampai September 2023, pajak parkir juga sudah mencapai 94,33 persen atau Rp594 jutaan dari target 630 juta.

Sedangkan, realisasi pendapatan asli daerah Kota Metro sampai September 2023 mencapai 82,99 persen atau Rp195 miliar lebih dari target Rp235,206 miliar.

"Kita berharap, realisasi PAD Kota Metro terus bertambah. Kami optimis bisa lebih dari tahun lalu," pungkasnya. (*)

Kategori :