10 Cara Menghilangkan Sakit Gigi Dalam 5 Menit, Bahannya Mudah dan Sangat Murah

Kamis 09-11-2023,17:01 WIB
Reporter : MBKM 7
Editor : Anggri Sastriadi

Minyak esensial thyme dapat membantu meredakan sakit gigi. Campurkan beberapa tetes minyak esensial thyme dengan air pada bola kapas lalu oleskan pada area yang sakit.

Minyak ini juga bisa gunakan sebagai obat kumur dengan mencampur beberapa tetes dalam air kemudian setelahnya kembali kumur-kumur dengan air bersih.

7. Rumput Gandum

BACA JUGA:Fakta Menarik Golongan Darah AB, Apa Saja?

Rumput gandum memiliki sifat antibakteri dan dapat membantu mencegah kerusakan gigi serta mengurangi rasa sakit. 

Anda bisa mengunyah rumput gandum langsung atau menggunakannya sebagai obat kumur.

8. Bawang Putih

Bawang putih adalah bahan alami yang efektif dalam mengatasi rasa sakit gigi. Anda bisa membuat pasta dari bawang putih dan meletakkannya pada gigi yang sakit.

BACA JUGA:Kenali, Inilah 5 Ciri-ciri Wanita Hamil Muda

Cara lain juga bisa dilakukan dengan mengunyahnya perlahan. Perawatan ini dapat diulangi selama beberapa hari sampai rasa sakitnya benar-benar hilang permanen.

9. Air Garam

Air garam adalah desinfektan alami yang bisa membantu menyembuhkan sakit gigi. Campurkan setengah sendok makan garam ke dalam segelas air hangat dan gunakan sebagai obat kumur. 

Ini juga membantu mencegah pembengkakan dan membersihkan area sekitar gigi yang sakit.

BACA JUGA:Zikir Pagi-Petang, Amalkan Setiap Hari Agar Dijauhkan Dari Bahaya

10. Bawang Bombay

Bawang bombay mengandung fitokimia yang dapat melawan kuman penyebab infeksi dan meredakan sakit gigi. 

Kategori :