Niacinamide juga memiliki kandungan antioksidan di mana itu memiliki efek anti penuaan.
Ia mengurangi garis-garus halus dan kerutan yang berada pada kulit kita.
Kemudian, antioksidan alami yang terkandung dalam vitamin C juga memiliki kolagen yang berfungsi mengencangkan kulit.
BACA JUGA:Pertamina Fastron Gelar Gathering Sekaligus Edukasi Wapada Peredaran Oli Palsu
7. Melembabkan Kulit
Selain berfungsi mengurangi minyak pada wajah, kandungan glyserin pada serum ini juga berfungsi sebagai pelembab bagi kulit.
Fokus utama manfaat dari serum ini adalah guna mencerahkan kulit dan membantu kulit menghadapi polusi.
Sehigga Hanasui Men Bright Active Serum ini cocok dipakai untuk para pria yang menyukai aktivitas outdoor.
BACA JUGA:Dipercaya Sebagai Jimat, Cek Fakta dan Mitos Bangle untuk Ibu Hamil
Karena Men Bright Active Serum dapat melindungi kulit juga dari sinar ultraviolet pada matahari.
Serum ini tidak hanya bisa digunakan pada wajah saja, melainkan leher juga bisa diolesi serum ini.
Hal ini untuk mendapatkan hasil yang maksimal dan tidak belang antara warna kulit wajah dan juga leher.
Jadi, itulah fakta-fakta dan juga kelebihan yang dimiliki Hanasui Men Bright Active Serum.
BACA JUGA:6 Doa Ketika Musim Hujan yang Dapat Diamalkan Agar Tetap Mendapat Perlindungan Allah
Namun, perlu diperhatikan bahwa pemakaian serum ini untuk Anda yang berusia 11 tahun ke atas.
Kamu harus menguji dulu apakah serum ini cocok untuk kulitmu atau tidak.