Tips Kesehatan, 5 Cara Mengatasi Bekas Cacar Dengan Cepat dan Aman

Rabu 13-12-2023,08:55 WIB
Reporter : Dian Saptari
Editor : Alam Islam

RADARLAMPUNG.CO.ID - Jangan khawatir lagi, tips kesehatan yang bisa dicoba untuk mengatasi bekas cacar dengan cepat dan aman.

Bekas cacar khususnya di wajah dapat dihilangkan secara cepat dan aman dengan beberapa cara ampuh yang bisa dicoba.

Berikut ini 5 cara ampuh mengatasi bekas cacar dengan cepat dan aman.

1. Minyak kelapa

BACA JUGA: Chandra Inn Berbagi Kasih di SLB Pelita Kasih

Menggunakan minyak kelapa dinilai bisa membantu atasi bekas cacar dengan cepat dan aman.

Tanpa rasa sakit, cukup balurkan minyak wajah ke bagian yang ada bekas cacar.

Lakukan secara rutin agar kulit yang terkena noda bekas cacar bisa kembali normal.

2. Lidah buaya

BACA JUGA: Mau Lewat Pasar Liwa? Perhatikan Jalannya, Karena Ada Perubahan Rekayasa Lalu Lintas

Gel lidah buaya juga sangat ampuh untuk mengatasi segala permasalahan kulit.

Berikut beberapa manfaat dari lidah buaya.

- Mengobati kulit terbakar 

- kulit melepuh.

BACA JUGA: Daftar Terbaru Kapolda Seluruh Indonesia, Lima Hasil Mutasi Polri Desember 2023

Kategori :