
Bertugas mengarahkan pemilih langsung untuk memasuki bilik suara yang kosong dan memberikan hak suaranya.
Selain itu, anggota KPPS 5 juga bertugas dalam membantu pemilih disabilitas dan juga pemilih yang memerlukan bantuan.
6. Anggota KPPS 6
BACA JUGA:4 Wakapolres Jajaran Polda Lampung Masuk Daftar Mutasi Polri Desember 2023
- Bertugas untuk membantu mengarahkan pemilih dalam memasukkan surat suara ke dalam kotak suara sesuai dengan jenisnya.
- Anggota KPPS 6 juga memastikan bahwa seluruh surat suara yang telah digunakan pemilih pasti dimasukkan ke dalam kotak suara .
Terakhir, Mengarahkan pemilih menuju meja KPPS 7 yang berada di dekat pintu keluar TPS.
7. Anggota KPPS 7
BACA JUGA:Membaca Surat Al Fatihah Hingga 41 Kali Selama 40 Hari Bisa Jadi Haram, Simak Penjelasan Buya Yahya
- Bertugas langsung dalam mengarahkan pemilih untuk mencelupkan salah satu jari tangannya ke tinta.
Oleh karena itu, anggota KPPS 7 harus memastikan bahwa tinta sudah membasahi kuku jari.
Selain itu, memastikan pemilih tidak menghapus tinta yang sudah menempel di jari tangan sebagai tanda bukti bahwa sudah mencoblos pilihannya.
Terakhir, mempersilakan pemilih keluar dari TPS.
BACA JUGA:Alumnus Teknokrat Meniti Karier di Hotel Grand MercureItulah daftar tugas dari masing-masing anggota KPPS pada Pemilu 2024 yang bisa dipahami dengan baik. (*)