Deretan Tempat Ngopi Klasik di Semarang Referensi Penikmat Kopi, Ada milik Eks Tentara Pelajar Brigade 17

Senin 01-01-2024,17:12 WIB
Reporter : Anggi Rhaisa
Editor : Anggri Sastriadi

6. Eva Coffee House (Tjipto Coffee & Roastery)


Eva Coffee House dulunya bernama kopi Eva sudah me-legend sejak tahun 1959. Foto instagram@evacoffehouse.--

 

Eva Coffee House yang dulunya dengan nama Kopi Eva ini merupakan salah satu tempat ngopi klasik di Semarang karena sudah me-legend sejak tahun 1959.

Untuk diketahui, Michael  Tjipto Marjoto merupakan seorang mantan atau eks.tentara pelajar brigade 17 ini adalah pemilik Eva Coffee House.


Tekodeko, kedai kopi bernuansa klasik ini didapatkan karena menempati bangunan tua peninggalan Belanda di kawasan kota lama Semarang. Foto Instagram@tekodeko.--

 

Di Area Eva Coffee house juga didirikan tempat ngopi  bernama Tjipto Coffee & Roastery yang gayanya lebih modern.

Oh ya, tempat ngopi klasik ini didirikan untuk mengenang Michael Tjipto Marjoto. 

Areanya yang asri ini membuat kuliner legendaris ini cocok oleh Penikmat Kopi yang dikunjungi untuk ngopi dipagi atau sore hari.

BACA JUGA:Selamat! 61 Personil Polres Lampung Timur Naik Pangkat

7.Tekodeko


Tekodeko, kedai kopi bernuansa klasik ini didapatkan karena menempati bangunan tua peninggalan Belanda di kawasan kota lama Semarang. Foto Instagram@tekodeko.--

 

Tekodeko ini salah satu tempat ngopi klasik di Semarang sejak tahun 2015.

Nuansa Klasik ini didapatkan karena menempati bangunan tua peninggalan  Belanda di Kawasan kota Lama Samarang.

Kategori :