RADARLAMPUNG.CO.ID - Ada beberapa tempat terlarang yang sering dijadikan untuk meletakan Hp.
Tanpa disadari, meletakan hp di sembarang ternyata dapat menimbulkan bahaya bahkan bisa mengancam nyawa.
Oleh karena itu, sangat penting untuk memilih tempat yang tepat untuk menaruh hp agar tidak menyebabkan berbagai risiko merugikan.
Berikut ini 4 tempat yang sebaiknya tidak digunakan untuk meletakan Hp.
BACA JUGA:Jangan Berlebihan! Ini 4 Dampak Buruk Terlalu Banyak Konsumsi Kue Kering Lebaran 2024
1. Kamar mandi
Kamar mandi salah satu tempat yang paling sering digunakan untuk membawa hp.
Tidak sedikit banyak orang yang sering membawa hp ke kamar mandi dengan berbagai alasan.
Padahal kebiasaan tersebut dapat berdampak buruk bagi kesehatan.
Dilansir dari berbagai sumber kesehatan membawa Hp ke kamar mandi dapat mengundang bakteri untuk menempel di ponsel kamu.
Jika kamu sering meletakan hp di kamar mandi maka tidak menutup kemungkinan sudah banyak bakteri yang menempel di tubuh.
2. Kasur
Meletakan hp di kasur sudah pasti menjadi kebiasaan yang sering dilakukan.
BACA JUGA:RSUDAM Lampung Tangani Bayi Kembar Siam Jenis Parapagus Asal Pesawaran, Begini Kondisinya