Referensi 25 Kampus yang Ikut Jalur SMM PTN-Barat 2024, Ada Kampus Impianmu?

Sabtu 04-05-2024,18:54 WIB
Reporter : Ajeng Monika Selis
Editor : Alam Islam

3. Universitas Bengkulu

2. Universitas Sultan Ageng Tirtayasa

1. Universitas Syiah Kuala

BACA JUGA:4 Tips Mengurangi Bahaya Radiasi HP Selama Tertidur Semalaman, Coba Sekarang

Persyaratan Pendaftaran Peserta SMM PTN-Barat 2024

1. Ijazah (Bagi lulusan SMA/SMK/MA/Sederajat dan paket C).

2. Peserta tidak diterima melalui alur SNBP dan SBT atau peserta yang diterima melalui jalur SNBT tapi belum melakukan registrasi ulang.

3. Surat Keterangan Lulus bagi lulusan SMA/SMK/MA/Sederajat dan paket C tahun 2024, yang berisi informasi diri, pas foto, dan dibubuhi cap atau stemple yang sah.

BACA JUGA:Bantu Redakan Flu Singapura, Ini 4 Pilihan Obat Penurun Demam Anak

4. Peserta dalam kondisi sehat sehingga tidak mengganggu proses UTBK

5. Memiliki ijazah yang dikeluarkan dalam 3 tahun terakhir (2022, 2023, 2024) kecuali untuk beberapa PTN berikut:

- UNJA, UMRAH, dan UNTU dapat menggunakan ijazah 5 tahun terakhir (2020, 2021, 2022, 2023, 2024)

- ISBI Aceh menerima ijazah 10 tahun terakhir mulai tahun 2015 sampai dengan 2024 dan paket C maksimal umur 35 tahun.

BACA JUGA:Begini Caranya Agar Hasil Video Konten Jernih dan Menarik Meskipun Pakai HP Murah

Biaya Registrasi dan Seleksi UTBK SMM PTN-Barat 2024

Peserta membayar biaya registrasi yang pada saat pendaftaran online melalui bank mitra yang telah ditunjuk seperti Bank Mandiri, Bank BNI, Bank BTN dan Bank BSI sebesar Rp375.000.

Kategori :