- Peserta tidak bertato dan bertindik di bagian tubuh manapun.
- Punya fisik yang sehat, jasmani, dan rohani
- Peseta tidak sedang mengikuti pendidikan pembentukan TNI, POLRI, atau PNS
- Peserta tidak sedang terikat perjanjian Ikatan Dinas dengan suatu instansi lain.
BACA JUGA:Tiga Dari Empat Tokoh Disebut Berpotensi Menjadi Bacalon Bupati Tanggamus Lampung
2. Syarat dokumen yang harus dilengkapi pada pendaftaran Sekolah Kedinasaan 2024.
- Siapkan Kartu Keluarga
- Kartu Tanda Penduduk (KTP)
- Mempunyai Ijazah atau Surat Keterangan Lulus.
- Menyiapkan rapor SMA
- Pas foto terbaru
- Dokumen pendukung lainnya sesuai dengan ketentuan instansi yang akan dilamar pada pendaftaran Sekolah Kedinasaan 2024.
Pastikan seluruh syarat dan berkas telah lengkap agar pelamar bisa lulus pada tahapan pendaftaran Sekolah Kedinasaan 2024.
BACA JUGA:Intip Performa HP Low Budget Lewat Seri Vivo Y18, Segini Harganya
Jika peseta berhasil lolos untuk setiap tahapannya pada seleksi sekolah kedinasaan maka akan langsung di angkat menjadi ASN sesuai aturannya. (*)