Terbaru! Cek Perbandingan Spek dan Harga Infinix Note 14 Series yang Sudah Hadir di Indonesia

Minggu 05-05-2024,20:02 WIB
Reporter : Ajeng Monika Selis
Editor : Yuda Pranata

Untuk pembeliannya bisa dilakukan di onlineshop seperti Tokopedia dan Tiktokshop.

Infinix Note 14 Pro Plus 5G


Tampilan Infinix Note 14 Pro Plus 5G. FOTO/Infinix--

Spesifikasi:

- Layar 6.78 inci Full HD+ dan Proteksi Gorilla Glass

BACA JUGA:Begini Caranya Agar Hasil Video Konten Jernih dan Menarik Meskipun Pakai HP Murah

- Layar AMOLED Curved Display 120Hz

- Mediatek Dimensity 7020 octa-core 2.2GHz, dan GPU IMG BXM-8-256

- RAM 12GB LPDDR4X

- Memori internal 256GB UFS 2.2

BACA JUGA:Mengenal Anemia Aplastik, Penyakit Langka yang Diderita Babe Cabita

- Memori eksternal microSD

- Kamera utama 108MP, OIS + 2MP Depth + 2MP Macro, EIS, portrait mode, PDAF, LED Flash 

- OS versi Android 14 with XOS 14 (2X OS upgrade dan 3 tahun security patch)

- IP53 untuk ketahanan ponsel terhadap debu dan percikan air

BACA JUGA:Bukan Hanya Anak Kecil, Ini 4 Gejala Flu Singapura yang Menyerang Orang Dewasa

Kategori :