Hasil Survei Elfianah Tembus 74,5 Persen, di Pilkada Mesuji

Rabu 05-06-2024,17:23 WIB
Reporter : Ardian Mukti
Editor : Yuda Pranata

Dirinyapun katakan jika saat ini tercatat ada 25.000 warga Mesuji yang sudah menjadi relawan nya.

"Masyarakat yang menjadi relawan tidak pernah kami berikan imbalan berupa uang atau apapun. Kami paparkan langkah dan rencana kerja kami kedepan. Kami ingin mengajarkan politik yang baik kepada masyarakat dengan melihat visi dan misi kami secara utuh agar yakin memilih kami sepenuh hati," lanjutnya. (*)

Kategori :