RADARLAMPUNG.CO.ID – Berikut ini merupakan performa Tecno Pova 6 Neo 5G yang direkomendasikan di kelas HP low budget.
Tecno Pova 6 Neo 5G membawa fitur-fitur menarik yang bisa jadi acuan melihat kelebihan dan kekurangan ponsel.
Ponsel pintar yang dirilis oleh Tecno Mobile pada kuartal kedua tahun 2024 ini memang tak boleh dilewatkan begitu saja.
HP 2 juta ini dibekali dengan performa yang cukup oke di kelasnya, dengan sokongan chipset dari Mediatek Dimensity 6300.
BACA JUGA:Tecno Mobile Luncurkan HP 1 Juta Terbaru Lewat Seri Spark Go 1S 2024
BACA JUGA:Hadirkan Versi Standar, Bongkar Fitur HP 1 Juta Dalam Seri Tecno Spark 30C 2024
Performa HP Android murah 2 jutaan ini pun memiliki penyimpanan internal lega mulai 128GB hingga 256GB.
Penyimpanan file pada perangkat ponsel bisa diperluas dengan memori eksternal microSD.
Selain itu, Tecno Pova 6 Neo 5G dibekali fitur AI mulai dari AIGC portrait, cutout, magic eraser, artboard, wallpaper, dan AI.
Tak hanya sudah mendukung internet 5G yang super cepat, HP Tecno terbaru ini pun dilengkapi fitur NFC.
BACA JUGA:Galaxy AI Jadi Fitur Paling Menarik Dalam Sejarah Samsung, Benarkah Nantinya Berbayar?
BACA JUGA:Apa yang Dimaksud Gemini AI dan Bagaimana Cara Menggunakannya?
Spesifikasi Tecno Pova 6 Neo 5G 2024
- Layar berukuran 6.67 inci
- Layar dilengkapi fitur HD+