Babinsa Jajaran Kodim 0410/KBL Laksanakan Patroli Malam

Babinsa Jajaran Kodim 0410/KBL Laksanakan Patroli Malam

Sebagai upaya untuk memelihara dan meningkatkan Stabilitas keamanan di Kota Bandar Lampung, sejumlah Babinsa Jajaran Kodim 0410/KBL melakukan patroli di beberapa ruas jalan yang dianggap rawan terjadinya tindak pidana kejahatan.\" \"Dalam pelaksanaan patroli malam kali ini, Tim patroli Kodim 0410/KBL menggelar kegiatannya bersama mitra Kodim 0410/KBL\". Sabtu (05/12/2020) malam \"Dalam penyampaiannya, Pasiops Kodim 0410/KBL Kapten Inf Djafar mengatakan\" Kegiatan patroli malam kali ini Kodim 0410/KBL melaksanakannya bersama mitra Kodim 0410/KBL, hal ini bertujuan untuk mengajak warga masyarakat agar bersama-sama ikut dalam memelihara dan menjaga keamanan di wilayah Kota Bandar Lampung.\" \"Beberapa lokasi yang ia sampaikan dalam pelaksanaan patroli yakni di sepanjang Jalan Teuku Umar dimulai dari Taman Makam pahlawan (TMP) sampai ke Mall MBK Kota Bandar Lampung\". Terang Kapten Dja\'far \"Hal lain dikatakannya, melalui Patroli malam ini kiranya dapat membantu Aparat Kepolisian dan Pemerintah Daerah dalam menciptakan Kota Bandar Lampung yang aman dan nyaman\". Pungkasnya

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: