Tingkatkan Imunitas, Prajurit Kodim 0410/KBL Olahraga Bersama

Tingkatkan Imunitas, Prajurit Kodim 0410/KBL Olahraga Bersama

Dalam rangka meningkatkan imunitas serta menjaga kebugaran tubuh, sejumlah personel Kodim 0410/KBL melaksanakan kegiatan olahraga.” “Sebelum dilakukannya kegiatan olahraga, personel melaksanakan Apel pengecekan yang dipimpin oleh Perwira pengawas Kodim 0410/KBL Kapten Caj (K) Nurmasari bertempat di Makodim 0410/KBL Jln. Imam Bonjol, Langkapura, kota Bandar Lampung.” Senin (01/3/2021) \"Kapten Caj (K) Nurmasari dalam pengarahannya mengatakan, selesainya kegiatan apel pengecekan, diharapkan seluruh personel melaksanakan olahraga dengan memanfaatkan fasilitas yang telah tersedia.” ujarnya “Jadikan olahraga sebagai kebutuhan, agar stamina tetap terjaga dan imunitas dapat meningkat, sehingga kita dapat terhindar dari pemaparan virus corona (Covid-19).” tandasnya

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: