BNPT Resmikan KTN dan Warung NKRI di Temanggung

BNPT Resmikan KTN dan Warung NKRI di Temanggung

Peresmian KTN dan warung NKRI di Temanggung. FOTO DOKUMEN BNPT --

BACA JUGA: BNPT, FKPT dan Kesbangpol Lampung Gelar Bimtek, Cegah Terorisme di Kalangan Mahasiswa

"Kami memberikan support penuh kepada BNPT, agar terus memotivasi, memberikan edukasi yang tepat. Semua kegiatan pangan kita berbasis hilirisasi.Hulunya pencegahan (terorisme), hilirnya pembinaan hingga produk jadi," papar Wakil Menteri Pertanian Harvick Hasnul Qolbi. 

Sementara Sekretaris Kabupaten Temanggung Hary Agung Prabowo menyampaikan, pihaknya dan masyarakat senantiasa mendukung kemitraan dengan BNPT.

Diharapkan KTN akan segera memberikan hasil yang bermanfaat bagi masyarakat.

"Semoga manfaatnya dapat segera dirasakan oleh masyarakat," tuturnya.

BACA JUGA: Terima Kunjungan Lemhanas Inggris, Kepala BNPT Ajak Bersama Perangi Terorisme

KTN Temanggung banyak mendapatkan dukungan dari berbagai pihak, termasuk Pemkab Temanggung yang memberikan pupuk sebanyak 7,5 kuintal.

Kemudian PT Adhi Karya juga turut memberikan bantuan pembangunan warung NKRI dan Ikatan Alumni Resimen Mahasiswa (IARMI) Jawa Tengah juga berpartisipasi dalam KTN Temanggung dengan memberikan 1.000 bibit tanaman hortikultura. (*)

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: