Kolam Penampung tak Maksimal, Tumpukan Sampah Kian Menggunung

Kolam Penampung tak Maksimal, Tumpukan Sampah Kian Menggunung

Tumpukan sampah di lokasi TPA yang menggunung di luar kolam penampungan. FOTO YAYAN PRANTOSO/RADARLAMPUNG.CO.ID--

Terlebih sampai dengan saat ini di lokasi itu juga belum ada pembangunan pagar keliling.

BACA JUGA: Pemprov Lampung Pendataan Honorer, Termasuk Honorer Dengan SK Dinas

“Kita sudah sering mengajukan agar di TPA itu bisa dibangun pagar keliling, untuk mengantisipasi sampah berserakan keluar lokasi. Tapi belum terealisasi, mengingat kondisi anggaran daerah yang masih kekurangan,” katanya.

Dilanjutkan, di lokasi TPA sampah itu juga bukan tidak terawat. Tetapi karena terkendala minimnya anggaran, sehingga untuk perawatannya belum maksimal. 

Sebab sejak adanya lokasi TPA sampah yang merupakan hibah dari Kabupaten Lampung Barat, sampai sekarang belum pernah dilakukan rehab. (*)

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: