5 Hotel di Lampung dengan Pemandangan atau View Terbaik

5 Hotel di Lampung dengan Pemandangan atau View Terbaik

--

RADARLAMPUNG.CO.ID - Artikel ini memberikan rekomendasi 5 hotel di Lampung dengan pemandangan terindah dan sangat memukau mata yang bisa menjadi pilihan kalian yang ingin menginap di hotel.

Berikut ini rangkuman Radarlampung.co.id mengenai 5 hotel di Lampung dengan pemandangan terindah dan sangat memukau.

1. Emersia Hotel dan Resort

Emerisia hotel dan resort salah satu hotel di Lampung yang memiliki pemandangan terindah yang sangat memukau.

BACA JUGA:Dosen Universitas Aisyah Pringsewu Dr. (Can) Zulkifli, Narasumber Aplikasi Emak

Hotel yang satu ini berlokasi di Jl. Wolter Monginsidi, Nomor 70, Pengajaran, Bandar Lampung. Wajib banget kalian kunjungi karena view-nya sangat indah dan memanjakan mata.

Salah satu pemandangan yang sangat indah yang bisa membuat kalian terpukau ialah pemandangan bukit dan hamparan laut luas yang bisa kalian nikmati dari atas kamar hotel.

Kalian bisa merasakan sensasi tenang dan damai saat melihat view terindah yang ada di Emersia Hotel dan Resort.

Apalagi jika dilihat saat malam hari, kalian bisa lihat dengan jelas indahnya Bandar Lampung.

BACA JUGA:Realisasi Retribusi Menara Telekomunikasi Bandar Lampung Capai 60 Persen

Selain memiliki view yang begitu indah, kalian bisa menikmati fasilitas kolam renang yang begitu jernih dan luas di hotel Emersia.

Jangan lupa sambil menikmati view pemandangan yang indah, kalian wajib banget cobaiin hidangan dari hotel bintang 4 ini lho!.

Ada berbagai menu spesial yang bisa kalian coba saat berkunjung ke hotel emersia. Salah satunya, nasi kebuli, iga bakar, soto dan aneka jenis ayam yang lezat.

Cocok banget kan buat nemenin kalian sambil melihat view terindah yang sangat memukau.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: