Waduh, 3 Shio Ini Diramal Alami Gejolak di Tahun Kelinci Air

Waduh, 3 Shio Ini Diramal Alami Gejolak di Tahun Kelinci Air

Tahun Baru Imlek 2574 Kongzili. ILUSTRASI/FOTO-PIXABAY.com--

RADARLAMPUNG.CO.ID – Dalam kalender China, perayaan tahun baru masyarakat Tiongkok atau dikenal dengan Imlek Kongzili 2574 dijadwalkan jatuh pada 22 Januari 2023.

Bukan lagi rahasia umum tentang 12 hewan shio yang mewakilkan kalender China setiap tahunnya.

Keduabelas shio tersebut diantaranya tikus, macan, kerbau, kelinci, ular, naga, kambing, kuda, kera, ayam, anjing dan babi.

Untuk tahun baru Imlek Kongzili 2574 diwakili oleh shio kelinci air.

BACA JUGA:One Piece: Ternyata Ini Kemampuan Luar Biasa dari Bogard yang Jadi Perwakilan Garp

Masyarakat Tiongkok percaya bahwa ada beberapa shio yang akan mengalami keberuntungan sekaligus ketidakberuntungan setiap tahunnya.

Melansir dari laman The Chinese Zodiak, ada tiga shio yang diramalkan bakal kurang beruntung di Tahun Kelinci Air kali ini.

1. Shio Ayam (Kelahiran 1957, 1969, 1981, 1993, 2005, 2017)

Pada 2023 ini, orang yang lahir pada tahun Ayam diramalkan bakal mengalami masalah keuangan yang bergejolak.

BACA JUGA:Tetap Ardern

Jika mengikut ramalan tersebut, maka pemegan shio ayam harus bisa mengella keuanan dengan baik dan ekstra hati-hati sebab kerugian finansial tak terduga bisa saja terjadi.

Tak hanya itu, pemilik shio ayam disarankan untuk tidak meminjam uang pada tahun Kelinci Air. Serta harus bijaksana dalam menghabiskan uang guna menghindari kehilangan tabungan dan rekan bisnis.

2. Shio Tikus (Kelahiran 1960, 1972, 19844, 1996, 2008, 2020)

Hampir tidak akan ada orang di sekitarnya yang bisa membantu pemilik shio tikus. Pemilik shio tikus diramal akan  menjadi orang paling kurang beruntukng pada tahun Kelinci Air.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: