Begini Cara Cek Estimasi Keberangkatan Haji, Bisa lewat HP

Begini Cara Cek Estimasi Keberangkatan Haji, Bisa lewat HP

Calon jemaah haji bisa mengecek estimasi keberangkatan melalui aplikasi Pusaka Kementerian Agama. --

BANDAR LAMPUNG, RADARLAMPUNG.CO.ID - Bagi calon jemaah Haji yang saat ini sedang menunggu jadwal keberangkatan bisa melakukan pegecekan terlebih dahulu agar tidak salah informasi.

Adapun cara cek estimasi keberangkatan haji dapat menggunakan layanan secara online dengan mudah dan jelas.

Hal ini jelas disampaikan langsung oleh Direktur Jenderal Penyelenggaraan Haji dan Umrah Kementerian Agama (Dirjen PHU) Hilman Latief mengatakan, perkiraan keberangkatan dapat dilihat secara online.

"Penyesuaian sudah dilakukan dan kini jemaah haji bisa memperbarui kembali perkiraan keberangkatannya," jelasnya.

BACA JUGA: Kuota Haji Per Provinsi Resmi Diumumkan, Segini yang Diterima Lampung

BACA JUGA: Jadwal Keberangkatan Calon Jemaah Haji Indonesia 2023, Gelombang Pertama Berangkat 24 Mei-7 Juni

Bagi calon jemaah yang ingin mengetahui estimasi keberangkatan haji bisa melalui aplikasi online yang di smartphone.

Adanya layanan online diharapkan bisa memudahkan calon jemaah untuk melakukan pengecekan estimasi dari keberangkatan masing-masing.

Di mana nantinya penghitungan estimasi berdasarkan dengan kuota haji tahun berjalan sesuai dengan provinsi masing-masing.

Maka dari itu jangan sampai para jemaah haji ketinggalan informasi mengenai jadwal dan estimasi keberangkatan haji.

BACA JUGA: Terbaru! Segini Kuota Haji Regular per Provinsi Tahun 2023

BACA JUGA: Simak Perbedaan Haji Khusus dan Haji Furoda

Melansir dari akun resmi instagram @kemenag_ri untuk mengecek estimasi keberangkatan, calon jemaah bisa melakukannya melalui aplikasi Pusaka dan aplikasi Pintar.

Begini cara cek estimasi keberangkatan haji jika para jemaah menggunakan aplikasi Pusaka.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: