Catat! Ini Penyebab Peserta Tidak Lulus saat Mengikuti Pelatihan Kartu Prakerja Gelombang 49

Catat! Ini Penyebab Peserta Tidak Lulus saat Mengikuti Pelatihan Kartu Prakerja Gelombang 49

Ada beberapa fakta penting yang harus diketahui peserta program kartu prakerja gelombang 49. --

BACA JUGA: Lima Fakta Penting Kartu Prakerja Gelombang 49 yang Harus Diketahui Peserta

Persiapan ketiga, pastikan kalian sudah mendapatkan nomor Kartu Prakerja dan sambungkan pembayaran dengan E-Wallet yang tersedia.

Ke empat, siapkan laptop dan kuota untuk mengikuti webinar.

Ke lima, pastikan membeli pelatihan di platfrom yang sudah berkerjasama resmi dengan pihak Kartu Prakerja.

Melalui persiapan-persipan tersebut, peserta juga harus menghindari faktor-faktor yang menjadi penyebab kenapa pelatihan yang sudah diikuti peserta bisa gagal.

BACA JUGA: Pertajam Skill! Ini Pelatihan yang Bisa Dipilih Peserta Kartu Prakerja Gelombang 49

Jika pihak panita sudah menyatakan gagal maka secara pasti dana insentif tidak akan diterima oleh peserta dan dikembalikan ke Kas Bendahara Prakerja.

Berikut ini penyebab kenapa peserta tidak lulus saat mengikuti Pelatihan Kartu Prakerja Gelombang 49

1. Peserta tidak mengikuti pelatihan Prakerja dengan serius

Salah satu penyebab peserta gagal mengikuti pelatihan Kartu Prakerja gelombang 49 dikarenakan peserta tidak serius dalam menghadiri kelas tersebut.

BACA JUGA: Hasil Seleksi Kartu Prakerja Gelombang 49 Resmi Diumumkan, Cek Dashboard Sekarang!

Salah satu contoh, saat mengikuti pelatihan peserta mematikan kamera dan tidak menyalakan atau menghidupkannya selama kelas di mulai. 

Akibatnya pihak panita menganggap peserta tidak hadir karena tidak bisa mengenali apakah peserta mengikuti pelatihan dengan sungguh-sungguh atau tidak.

2.  Absensi Peserta Tidak 100 persen

Lembaga pelatihan akan melakukan absensi terhadap para peserta yang hadir di kelas.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: