Volume Lalu Lintas Arus Mudik dan Balik Lebaran 2023 di JTTS Sudah Lebih dari 1 Juta Kendaraan

Volume Lalu Lintas Arus Mudik dan Balik Lebaran 2023 di JTTS Sudah Lebih dari 1 Juta Kendaraan

--

BACA JUGA:Dokter Puskesmas di Lampung Barat Dianiaya, Pelakunya Ternyata

-Ruas Binjai - Langsa Seksi 1 (Binjai - Stabat) sebanyak 14.331 kendaraan, atau lebih tinggi 57,25% dari VLL normal

-Ruas Sigli - Banda Aceh Seksi 2, 3 & 4 sebanyak 6.795 kendaraan atau lebih tinggi 100,36% dari VLL normal

Sementara akumulasi VLL ruas tol fungsional tambahan selama arus mudik dan balik lebaran, yakni:

-Ruas Sigli - Banda Aceh Seksi 5 & 6 periode 15-23/04 sebanyak 4.904 kendaraan yang melintas

BACA JUGA:Hari Ini 831 Penumpang Berangkat Dari Stasiun Tanjung Karang

-Ruas Binjai - Langsa Seksi 2 (Stabat - Kuala Bingai / Jalan Proklamasi) periode 16-23/04 sebanyak 11.662 kendaraan yang melintas

-Ruas Indralaya - Prabumulih periode 15-23/04 sebanyak 41.183 kendaraan yang melintas 

-Ruas Kuala Tanjung - Tebing Tinggi - Parapat periode 15-23/04 sebanyak 64.318 kendaraan yang melintas

EVP Divisi Operasi & Pemeliharaan Jalan Tol PT Hutama Karya (Persero) Dwi Aryono Bayuaji mengatakan, untuk mengoptimalkan pelayanan selama periode arus mudik (19-21 April dan arus balik pada 25/01- Mei 2023), Hutama Karya bersama Kementerian BUMN juga menyediakan sejumlah fasilitas diantaranya booth pijat dan obat gratis, dan takjil atau refreshment di sejumlah titik tempat istirahat (rest area) yakni: 

BACA JUGA:Datangi Polres Mesuji, Anggota PSHT Minta Pelaku Penganiayaan Ditangkap

Jalur Arus Mudik:

Ruas Bakauheni - Terbanggi Besar KM 20A, 87A, dan  Ruas Terbanggi Besar - Pematang Panggang - Kayu Agung (Terpeka) 277A.

Jalur Arus Balik: 

Ruas Bakauheni - Terbanggi Besar KM 49B, 87B, Ruas TerpekaKM 269, dan KM 234.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: