Membawa Pesan Kiamat, Dabbah Disebut Muncul di Israel? Begini Kebenarannya

Membawa Pesan Kiamat, Dabbah Disebut Muncul di Israel? Begini Kebenarannya

Mexican Mole Lizard dikenal sebagai gambaran Dabbah, hewan melata pembawa pesan kiamat. Foto Tangkapan Layar/ YouTube National Geographic--

RADARLAMPUNG.CO.IDKiamat pasti menjadi hari paling mengerikan yang akan dirasakan setiap mahluk di alam semesta ini.

Sebab Ketika kiamat telah ditentukan, maka hari itu akan menjadi kehancuran paling besar bagi kehidupan setiap mahluk.

Setiap mahluk hidup baik manusia, hewan maupun tumbuhan akan hancur lebur saat hari kiamat tiba.

Namun sebelum hari akhir itu tiba, Rasulullah SAW yang diketahui sebagai utusan Allah SWT. Telah memberikan peringatan kepada seluruh mahluk yang ada di Bumi ini.

BACA JUGA:Simak, Ternyata Ini Hadis yang Mampu Menakuti Kaum Yahudi, Tanda Hari Kiamat Tiba?

Peringatan tentang tanda-tanda kiamat itu berlandaskan firman-firman Allah SWT yakni Al-Qur’an.

Allah SWT berfirman dalam Al-Qur’an Surat An-Naml ayat 82, yang artinya:

“Apabila telah jatuh perkataan atas mereka, Kami keluarkan seekor dabbah (binatang) dari Bumi,yang akan mengatakan kepada mereka, bahwa sesungguhnya manusia dahulu tidak yakin kepada ayat-ayat Kami,” (Q.S An-Naml ayat 82).

Salah satu tanda kiamat adalah kemunculan hewan melata yang dapat berbicara.

BACA JUGA:Ngeri! Kemunculan 'Dabbah' dan Ciri-Cirinya yang Harus Diketahui Umat Manusia

Konon hewan tersebut merupakan pembawa pesan bahwa hari akhir atau kiamat akan segera tiba.

Beberapa waktu lalu, beredar foto hewan yang disebut-sebut sebagai ‘Dabbah’.

Kemunculan ‘Dabbah’ atau ‘Dabbatul Ardh’ itu dikatakan berada di Israel.

Padahal pada faktanya, foto hewan yang diduga sebagai ‘Dabbah’, hewan melata pembawa pesan kiamat itu.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: