Jangan Keliru! Ini Ciri-Ciri Jam Rolex yang Asli
Perbedaan yang dimiliki oleh jam Rolex original atau asli dan yang palsu atau KW. FOTO/PIXABAY--
Ada juga yang harus diperhatikan yaitu pada bagian penempatan case number dan juga serial number.
Ukiran serial dan case number pada jam Rolex asli akan terlihat sangat jelas ditambah font atau tulisan yang konsisten.
Sedangkan pada jam Rolex KW, ukiran serial dan case numbernya akan tampak pudar dan ketebalan ukiran fontnya tidak konsisten.
Selanjutnya untuk mengetahui apakah jam Rolex yang kamu punya benar-benar asli atau KW.
BACA JUGA: 5 Rekomendasi Warteg di Bandar Lampung Dengan Harga Terjangkau, Anak Kos Wajib Coba!
Kamu bisa mengeceknya dengan mengandalkan indra pendengaran, karena untuk membedakan jam Rolex asli dan KW bisa dilakukan dengan mendengarkan bunyi movement-nya.
Jam Rolex asli dibekali dengan mesin automatic, kecuali pada model jadul Oyster yang memang model ini sudah sangat langka di pasaran.
Jika kamu tidak menemukan bunyi ticking atau berdetik dari jam tangan Rolex yang kamu miliki. Maka itulah kepastian Rolex milikmu tidak original alias KW.
Selain keberadaan movement quartz, putaran hands yang sangat smooth yang merupakan bekal movement kualitas tinggi.
BACA JUGA: Gunung Emas Muncul di Kongo, Warga Berburu dengan Sekop hingga Tangan Kosong
Sedangkan pergerakan hands masih terlihat sedikit jumping dan tidak berputar halus layaknya versi aslinya, jika ingin melihatnya pada Rolex KW.
Ada juga kualitas luminous materials yang bisa dijadikan salah satu indikator dalam membedakan mana jam Rolex yang asli dan KW.
Kualitas ini dapat terlihat ketika lume featurenya bisa menyala sangat terang ketika berada di tempat gelap.
Hal itu tentunya berbeda dengan kualitas lume feature Rolex KW yang tidak bekerja dengan sempurna dan warna yang ditampilkan tertutup.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: