Kopi Lanang Dari Lampung, Ada Manfaat Khusus Buat Pria Loh

Kopi Lanang Dari Lampung, Ada Manfaat Khusus Buat Pria Loh

Kopi Lanang asal Lampung, yang memiliki biji tunggal dan rasa yang khas. ILUSTRASI/FOTO PEXEL.COM--

BACA JUGA: KPK Sebut Harta Reihana Kadinkes Lampung Dari Warisan Suami

Salah satu produk kopi Lanang dari Lampung adalah Djantan. 

Kopi Djantan ini merupakan produksi Ahli Kopi Lampung (AKL) yang diperoleh dari biji kopi Robusta di Lampung Barat.

Kopi Djantan ini disebut sebagai kopi murni dengan manfaat unik, namun tampa tambahan apapun. 

Dikutip dari laman Ahli Kopi Lampung, ada beberapa tehnik menyeduh kopi Djantan dari kopi Robusta Lampung Barat ini. 

BACA JUGA: Rekomendasi Kue Basah Khas Palembang, Sajian Menjelang Idul Adha

Cara pertama adalah penyeduhan biasa layaknya membuat kopi tubruk. 

Kemudian dengan cara merebus dan menggunakan metode Pour Over v60.

Metode pour over adalah cara menyeduh kopi secara manual. Sudah dikenal di Eropa sejak 1900-an.

Dalam tehnik ini, penyeduhan kopi dengan cara mengalirkan air panas ke bubuk kopi. 

BACA JUGA: Mau Pinjaman Online Tapi Tidak Punya Rekening? Tenang Ini Tiga Aplikasi Pinjol yang Tepat dan Langsung Cair

Kemudian kopi yang terekstraksi akan menetes perlahan-lahan ke dalam pot saji.

Kelangkaan biji kopi Lanang juga disebut memiliki beebrapa manfaat. 

Manfaat minum kopi Lanang ini di antaranya membantu memulihkan stamina saat lelah. 

Menjadi penghilang kantuk, anti kanker, menambah stamina pria hingga menjaga kulit tetap kencang.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: