7 Destinasi Wisata di Maluku Wajib di Jejajahi, Cocok untuk Anak Pantai

7 Destinasi Wisata di Maluku Wajib di Jejajahi, Cocok untuk Anak Pantai

Keindahan Air Terjun Hoko merupakan Destinasi Wisata Maluku Tenggara wajib dijelajahi. Foto Instagram michaelmenason--

BANDARLAMPUNG, RADARLAMPUNG.CO.ID - Maluku merupakan sebuah provinsi yang meliputi bagian selatan kepulauan Maluku Indonesia.

Dunia internasional mengenal Maluku sejak dulu sebagai The spicy island atau Pulau rempah-rempah karena daerah ini merupakan tanah surga penghasil pala dan cengkeh.

Kekayaan rempah ini pula bangsa-bangsa Eropa datang dan menguasai Maluku dimulai oleh Portugis, Spanyol hingga Belanda

Selain dikenal dengan kekayaan rempahnya, Maluku juga memiliki segudang pesona alam yang indah berikut tempat wisata terindah di Maluku, antara lain: 

1. Pantai Ngurtavur

Pantai Ngurtavur berada di Kepulauan Kei tepatnya Kabupaten Maluku Tenggara. 

BACA JUGA:Simak! Ini 5 Keistimewaan Hari Senin yang Harus Kamu Ketahui!

Pantai Ngurtavur merupakan pantai dengan hamparan Pasir Timbul yang memanjang sekitar dua kilometer hamparan pasir tersebut akan timbul ketika air laut sedang surut sehingga membelah lautan menjadi jumlah bagian keindahan.

Pantai Ngurtavur tak hanya sebatas hamparan pasir putih yang membentang, disini juga bisa melihat ratusan bangau yang beristirahat.

Setelah mencari ikan di pantai Ngurtavur bahkan jika bila kamu beruntung akan melihat kawanan penyu belimbing.

2. Tebing Batu Hatupia 

Tebing batu hatupia merupakan tempat wisata terletak di antara orbit Resort dan Desa Sawai, Kecamatan Seram Utara, Kabupaten Maluku Tengah. 

BACA JUGA:Mengenal Batu Akik Terkenal Asal Lampung, Diburu Kolektor Dengan Harga Puluhan Juta

Tebing Batu Hutapia yang indah dan mempesona saat berkunjung kesini kalian akan disuguhkan keindahan dari perpaduan air laut berwarna tosca.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: