Rayakan Idul Adha Bersama Keluarga, Ini Resep Masakan Rendang Padang yang Wajib Kamu Coba
Inilah Resep Masakan Rendang Padang -Pixabay-
BACA JUGA:Begini Perkembangan Tiga Oknum Polisi yang Diduga Pungli
3. Pekak 1 atau 2
4. Pala 1 ruas jari
5. Cengkeh 5 butir
6. Cabe Rambat 2 buah
Kemudian siapkan Bubuk kuning ukuran 1 ½ sendok
BACA JUGA:Pemkot Metro Meminta Ketegasan Dalam Menindak Praktik Prostitusi Online
Siapkan kelapa yang sudah diparut, berasal dari kelapa bulat 2 buah yang diparut dan diperes, selain itu siapkan :
- Santan kental dan
- Santan cair/encer
Iris serai dan lengkuas untuk memudahkan saat di blander.
BACA JUGA:Waykanan Juga Ada Jalan Rusak Parah Loh
Kemudian kita mulai dengan mencampurkan cabai, bawang putih, bawang putih, serai dan lengkuas (kecuali daun salam).
Masukkan bumbu halus terlebih dahulu dan jangan lupa tambahkan air ke dalam blender.
Kemudian tutup blender dan nyalakan blender hingga halus.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: