10 Makanan Khas Semarang yang Terkenal dan Wajib Dicoba, Nomor 3 Ada Sejak Tahun 1977
Babat gongso salah satu makanan khas Semarang . Foto wikipedia--
Sambal petis dari udang ini menggunakan racikan bumbu yang khas sehingga memberikan rasa manis asin dan pedas.
BACA JUGA:Kode Redeem FF Kamis 22 Juni 2023, Hadiah Skin Gratis Free Fire AK47 Evolution Dragon
Bagi Anda penikmat super pedas, apabila kurang pedas dari sambal petisnya bisa menambah cabe rawit segar yang membuat ketagihan.
7. Babat gongso
Babat Gongso merupakan makanan legendaris dari Semarang Jawa Tengah.
Makanan khas Semarang ini berbahan utama babat atau lambung.
Cara pengolahan babat gongso tersebut, dengan cara ditumis atau dalam bahasa Semarang disebut gongso.
BACA JUGA:Kode Redeem FF Kamis 22 Juni 2023, Hadiah Skin Gratis Free Fire AK47 Evolution Dragon
Untuk lengkapnya dalam membuat babat gongso ini dimulai dengan memotong kecil-kecil babat yang sudah direbus.
Lalu, ditumis bersama bubuk gongso tidak lupa untuk memberi kecap kaldu jamur serta gula merah dan cabe hingga rasanya pas.
8. Nasi Ayam
Nasi Ayam makanan khas Semarang ini memiliki perbedaan dari kuliner lainnya karena terletak pada kuah opor kuning yang disiram pada nasi dan lauk pauknya.
Nasi ayam Semarang juga biasanya disajikan bersam suwiran ayam, sate urus, krecek, urap dan sayuran lainnya.
BACA JUGA:Klinik Pratama Rawat Inap PKU Muhammadiyah Pringsewu Gelar Sunat Gratis Setiap Minggu
9. Wedang tahu
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: