Pergeseran Barisan Jenderal, Kapolda dan Wakapolda Bali Kompak Terkena Mutasi

Pergeseran Barisan Jenderal, Kapolda dan Wakapolda Bali Kompak Terkena Mutasi

Posisi sejumlah perwira tinggi dan menengah di Polda Bali bergeser. Termasuk kapolda dan wakapolda. ILUSTRASI/FOTO TRIBRATA NEWS--

BACA JUGA: Daftar Kekayaan Penjabat Gubernur di Papua, Paling Kaya Hanya Catatkan Satu Kendaraan, Tapi Tanahnya…

Jenderal bintang dua ini digantikan Irjen Adang Ginanjar, yang sebelumnya menjabat Widyaiswara Utama Sespim Polri.

Tidak hanya pucuk pimpinan. Sejumlah perwira menengah di Polda Balijuga terkena mutasi.

Direktur Ditreskrimum Polda Bali Kombes Surawan dipindah menjadi Dirreskrimum Polda Jawa Barat.

Penggantinya adalah Kombes Yanri Paran Simarta yang sebelumnya menjadi Analis Kebijakan Madya Bidang Iknas Rareskrim Polri, dalam rangka Dik Lemhannas ppra 2022.

BACA JUGA: Mengintip Harta Kekayaan Penjabat Gubernur di Papua, Mantan Jenderal Tercatat Paling Kaya

Sedangkan Kombes Stefanus Satake Bayu Setianto masih bertahan dalam jabatannya sebagai Kabid Humas.

Selain itu, ada perwira dari luar yang masuk ke Polda Bali.

Seperti Karolog Polda Sumatera Utara Kombes I Gede Mega Suparwitha.

Ia terkena mutasi, namun tetap menempati posisi sama di Polda Bali.

BACA JUGA: Diusulkan Pakai Single Salary, Berapa Nominal Gaji PNS Terendah Nantinya?

Berikut daftar perwira tinggi dan perwira menengah Polda Bali yang terkena mutasi. 

1. Inspektur Jenderal Irjen Putu Jayan Danu Putra

- Jabatan lama Kepala Kepolisian Daerah Bali

- Jabatan baru perwira tinggi badan Intelkam Polri

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: