Ini Dia 6 Rekomendasi Kucing Berbulu Panjang yang Indah dan Menawan

Ini Dia 6 Rekomendasi Kucing Berbulu Panjang yang Indah dan Menawan

Rekomendasi kucing berbulu panjang-Freepik.com-

RADARLAMPUNG.CO.ID - Anda minat dengan kucing berbulu panjang? Ini rekomendasi kucing berbulu panjang.

Kucing dengan bulu panjang membutuhkan perawatan yang intensif untuk menjaga kebersihan dan mencegah terjadinya kusut. Ini dia rekomendasi kucing berbulu panjang yang bisa Anda pelihara.

Rekomendasi kucing berbulu panjang ini bisa Anda adopsi dan menjadi teman di rumah.

Bulu-bulu kucing yang tebal dan panjang ini sungguh menawan, dan membutuhkan perawatan yang ekstra agar tetap terlihat indah dan sehat.

BACA JUGA:4 Kucing Asal Thailand yang Terkenal, Cocok sebagai Hewan Peliharaan Kamu di Rumah

Berikut rekomendasi kucing berbulu panjang yang bisa Anda pelihara :

1. Siberia

Kucing Siberia adalah ras kucing asal Rusia dengan bulu tebal dan lebat.

Kucimg ini dikenal memiliki lapisan ganda yang membantu melindungi mereka dari suhu dingin. 

Kucing Siberia adalah kucing berukuran sedang hingga besar dengan tubuh yang kuat, otot yang terdefinisi, dan kaki yang kokoh.

Bulu Siberia adalah bulu panjang, tebal, dan lebat yang terdiri dari lapisan ganda untuk melindungi mereka dari cuaca ekstrem.

BACA JUGA:Kucing Merasa Bahagia Bikin Pemiliknya juga Bahagia, Bagaimana Tanda-tandanya?

Mereka memiliki kepala yang lebar dengan telinga besar dan bulu di sekitar telinga, serta mata yang besar dan berwarna hijau, kuning, atau emas.

Bulu Siberia membutuhkan penyikatan secara teratur untuk menjaga kebersihan dan mencegah terjadinya kusut. Selama musim rontok bulu, penyikatan harian diperlukan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: