Miliki Pemandangan Indah dan Menakjubkan, ini Gunung di Indonesia yang Bisa Didaki untuk Para Pemula
Miliki pemandangan Indah dan menakjubkan, ini Rekomendasi Gunung di Indonesia yang bisa didaki khususnya untuk para pemula --
RADARLAMPUNG.CO.ID - Gunung merupakan bagian dari kerak bumi yang lebih tinggi dari area di sekitarnya.
Biasanya gunung mempunyai sisi yang curam yang secara signifikan menyingkap batuan dasarnya.
Membahas soal gunung saat ini mendaki gunung menjadi trend dikalangan anak muda untuk mengetes adrenalin.
Namun mendaki gunung bukanlah hal yang mudah, karena sebelum melakukan pendakian gunung harus dipersiapkan terlebih dahulu.
BACA JUGA:Tekab 308 Presisi Polres Tanggamus Tangkap Buronan Polda Sumsel di Kota Agung
Baik itu persiapan mental, fisik, maupun peralatannya. Karena jika tidak, maka dapat membahayakan diri sendiri.
Dilansir radarlampung.co.id dari banyak sumber berikut ini ada enam gunung di Indonesia yang dapat didaki dan mempunyai pemandangan yang menakjubkan.
Sebetulnya banyak gunung di Indonesia yang dapat didaki. Tetapi, beberapa gunung tersebut tidak ramah untuk pendaki pemula. dikarenakan karena ketinggiannya, cuaca ataupun medan pendakiannya.
Berikut ini beberapa gunung yang bisa didaki dan masih ramah untuk para pendaki pemula, berikut ini penjelasannya.
BACA JUGA:Yuk Meriahkan HUT Ke 78 RI Lewat Medsosmu, Pakai 60 Link Twibbon Terbaru dan Terkeren Ini
1. Gunung Andong di Jawa Tengah
Gunung Andong yang berlokasi di Magelang provinsi Jawa Tengah.
Tercatat Gunung ini mempunyai ketinggian 1.762 mdpl dengan pemandangan yang tidak perlu ditanyakan lagi.
2. Gunung Ijen di Jawa Timur
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: