12 Deretan Masjid dengan Arsitektur Iconik, Surga Tersembunyi di Indonesia

12 Deretan Masjid dengan Arsitektur Iconik, Surga Tersembunyi di Indonesia

Masjid Sheikh Zayed Solo salah satu Masjid yang Arsitektur Iconik bisa menjadi referensi wisata Religi Anda di Indonesia tepatnya Surga Tersembunyi di Solo Jawa Tengah. Sumber Foto.Instagram@gunarto_song--Instagram@gunarto_song

Wisatawan religi bakal disuguhkan dengan suasana sore yang syahdu di Masjid Agung seperti Masjid Nabawi Madinah Rasulullah SAW.

12. Masjid Dian Al Mahri Depok

Masjid Dian Al Mahri Depok Jawa Barat lebih dikenal dengan Masjid Kubah emas. 

BACA JUGA:Menyerupai Honda Vario, Motor Listrik Ini Dibanderol Hanya Rp 16 Jutaan, Cek Spesifikasi Lengkapnya

Masjid Dian Al Mahri Depok disebut sebut merupakan Masjid terluas di Jabodetabek. 

Sesuai namanya kubah masjid ini berlapis emas. Dari data yang dihimpun bertujuan untuk menyentuh hati dan mengingatkan umat muslim akan kebesaran Allah SWT.

BACA JUGA:Doa Menyembuhkan Sakit Kepala yang Diajarkan Rasulullah

Demikianlah penjelasan mengenai 12 Masjid dengan Arsitektur yang Iconik sebagai Tujuan Wisata Religi Anda salah satunya Mirip Candi. Dengan ini menjadikan beberapa masjid diatas sebagai surga tersembunyi di Indonesia. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: