Mengulik Kelebihan dan Kekurangan Spesifikasi HP Samsung Galaxy A04

Mengulik Kelebihan dan Kekurangan Spesifikasi HP Samsung Galaxy A04

Kelebihan dan kekurangan pada spesifikasi HP Samsung Galaxy A04. ILUSTRASI/FOTO TANGKAPAN LAYAR INSTAGRAM @samsungindonesia--

BACA JUGA:Update Bansos hari ini, 4 bantuan sosial agenda cair tanggal 21 - 31 agustus 2023

- Kapasitas penyimpanan internal/ROM 32GB/64GB.

- Kapasitas RAM 3GB/4GB, dilengkapi dengan fitur microsd untuk memperluas memori penyimpanan.

- Material bodi plastik, dengan berat 192gram dan dimensi 164.4 x 76.3 x 9.1mm.

- Kapasitas baterai 5000mAh, normal charging.

BACA JUGA:5 Perawatan Bayi Aman dan Mudah Dilakukan di Rumah, Salah Satunya Gunakan Skincare Bayi yang Alami

- Platform chipset Unisonic SC9863A (28nm).

- Prosesor inti Octa-core, dengan sistem operasi Android, versi OS Android 12.

- Jaringan Dual SIM, dengan SIM Card Nano.

- USB Connectors type-C, tidak 5G, tidak NFC.

BACA JUGA:Bunga Lawang Tanaman Rempah Kaya Manfaat, Tapi Awas Perhatikan Hal Ini

- Dilengkapi fitur pemindai sidik jari.

- Pilihan warna: Hitam, Hijau, Putih, Sky Blue.

Selanjutnya yaitu harga HP Samsung Galaxy A04 ini ditetapkan sesuai dengan kapasitas penyimpanannya.

Baik itu kapasitas penyimpanan internal/ROM maupun kapasitas RAM.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: