Cara Mudah Daftar Akun Mandiri Sekuritas, Ada Online dan Offline

Cara Mudah Daftar Akun Mandiri Sekuritas, Ada Online dan Offline

Mandiri Sekuritas melalui aplikasi MOST. ILUSTRASI/FOTO TANGKAPAN LAYAR most.co.id--

RADARLAMPUNG.CO.ID – Ada dua cara pendaftaran akun Mandiri Sekuritas. Bisa secara online dan offline.

Jika ingin melakukan pendaftaran akun Mandiri Sekuritas secara online, maka dapat dilakukan melalui MOST.

Aplikasi ini memberikan penawaran yang lebih menguntungkan untuk mendapatkan kemudahan mendaftar akun Mandiri Sekuritas.

MOST menjadi aplikasi Mandiri Sekuritas yang digunakan sebagai fitur trading online.

BACA JUGA: Cuma Pakai 3 Dokumen Ini Bisa Buka Rekening Investasi Mandiri Sekuritas, Apa Saja?

Melalui aplikasi ini nasabah bisa mendapatkan layanan yang aman dan lengkap dengan metode enkripsi SSL.

Kemudian untuk mendaftarkan akun, agar dapat mengakses fitur menarik yang ada pada aplikasi MOST.

Dalam penjelasan berikut ini merupakan cara membuka rekening efek Mandiri Sekuritas.

Simak beberapa langkah berikut ini untuk bisa mendaftar akun rekening investasi secara online.

BACA JUGA: Senjata Paling Mematikan yang Dimiliki Dewa Dalam Mitologi Yunani

1. Langkah pertama adalah dengan membuka laman most.co.id.

2. Kemudian klik pada pilihan ‘Daftar Baru’.

3. Pastikan semua data dan informasi yang diminta sudah benar-benar lengkap.

4. Lanjutkan dengan memasukkan kode OTP yang dikirim melalui nomor HP yang tadi diinput ke dalam sistem.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: