Ingin Trip ke Bangkok Thailand? Simak Rekomendasi Makanan Halal dan Murah Ini

Ingin Trip ke Bangkok Thailand? Simak Rekomendasi Makanan Halal dan Murah Ini

Al Saray Soonvijai ini merupakan restaurant halal di Bangkok Thailand memberikan sensasi khas Timur Tengah yang elegan mewah, serta harum wewangian yang sangat bikin relaks. Sumber Foto.Instagram@alsaraybkk--Instagram@alsaraybkk

RADARLAMPUNG.CO.ID - Masyarakat Indonesia mayoritas beragama Islam, terkadang kebingungan untuk memilih rekomendasi makanan halal dan murah.

Misalnya, ingin berlibur ke luar negeri yang mayoritas bukan beragama Islam. Salah satu Bangkok Thailand yang mayoritas beragama Budha.

Sebelum melakukan Trip ke Bangkok Thailand, berikut ini dapat menyimak panduan trip ke Thailand.

Terutama, Rekomendasi Makanan halal dan murah di Bangkok. Dirangkum dari beberapa sumber bahwa Trip Thailand sejujurnya memang tidak murah murah amat ya.

BACA JUGA:Mulai Hari Ini, Kemenag Buka Pendaftaran PPPK 2023 untuk 4.057 Formasi Dari Dua Katagori

Terutama, untuk restoran halal terkenal harganya cukup tinggi, namun ada beberapa rekomendasi makanan halal dan murah di Bangkok Thailand, antara lain :

1. Farida Fatornee

Farida Fatornee merupakan Restoran halal di Bangkok tepatnya di daerah Petchaburi Rd, Thung Phaya Thai, Ratchathewi, Bangkok.

Beragam menu makanan halal seperti Nasi Goreng, Ayam Goreng, Mango Sticky dan lainnya.  Harga perporsi mulai 80 bath dimana 1 bath dikalikan Rp.32 ribu.

2. Nasir  Restaurant

Nasir Restaurant merupakan salah satu Restaurant di Bangkok Thailand yang  pro muslim.

BACA JUGA:CUKUP Klaim Link DANA Kaget Hari Ini Sabtu 23 September 2023, Dapatkan Kuota Saldo DANA Gratisnya

Nasir Restaurant beralamat di 10/18  ตึกtrendy Soi Sukhumvit 13, khlong toie nuea, watthana, Bangkok 10110, Thailand

Nasir Restaurant menu spesial yakni tomyam nasi goreng pepaya salad dan lainnya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: