Dampak Kemarau Panjang Mulai Terasa, BPBD Metro Lampung Siaga Salurkan Air Bersih ke Warga
kepala BPBD Kota Metro Firdaus. FOTO RURI--
BACA JUGA:Jadi Ketua Senat Unila Periode 2023-2027, Ini yang Menjadi Perhatian Prof Dr. Herpratiwi, M. Pd
"Kita sudah ada tim lapangan yang dibentuk untuk mendata wilayah mana saja yang kekeringan," tandasnya.
Firdaus menambahkan, BPBD juga telah menyiagakan layanan call center Kota Metro yakni 112 atau langsung menghubungi koordinator lapangan BPBD dengan nomor 0812 6472 7013.
"Layanan ini diperuntukkan kepada masyarakat yang membutuhkan layanan air bersih atau melaporkan kebakaran. Nomor ini juga bisa diakses melalui telepon, SMS dan pesan Whatsapp dengan menyertakan identitas dan lokasi yang lengkap," pungkasnya. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: