7 Ciri yang Membedakan Burung Kenari Jantan dan Betina, Jangan Sampai Salah Pilih

7 Ciri yang Membedakan Burung Kenari Jantan dan Betina, Jangan Sampai Salah Pilih

Ada beberapa ciri yang membedakan burung Kenari jantan dan betina. FOTO PIXABAY.COM--

RADARLAMPUNG.CO.ID - Salah satu jenis burung kicau yang banyak diburu pehobi adalah Kenari

Hal ini disebabkan oleh suara kicauan yang keras dan indah. 

Selain itu, merawat burung Kenari juga tergolong relatif sederhana.

Dengan perawatan yang baik, Kenari dapat dengan cepat menjadi burung yang sering berkicau.

BACA JUGA: Uniknya Hewan Eksotis sugar Glider, Bisa Terbang dan Punya Suara Unik

Tapi perlu diketahui, jenis Kenari jantan cenderung lebih aktif dalam berkicau.

Memiliki suara yang keras dan ngerol atau sambung-menyambung seakan tidak terputus. 

Sebaliknya, burung Kenari betina umumnya kurang aktif dalam berbunyi. 

Biasanya, kicauan betina memiliki volume rendah tidak mampu ngerol. 

BACA JUGA: Update Harga Burung Kacer Terbaru 2023, Mulai Dari Rp 200 Ribu

Bahkan ada beberapa jenis yang tidak mengeluarkan suara.

Oleh karena itu, bagi pehobi yang menginginkan burung kicau dengan suara merdu, mesti teliti dalam memilih. 

Diketahui, burung Kenari menonjol dengan bulu yang memikat.

Perpaduan berbagai warna seperti kuning, hijau, putih, merah dan lainnya. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: