Iklan Bos Aca Header Detail

7 Destinasi Wisata Tawangmangu Yang Hits, Mulai Bergaya Jepang hingga Eropa

7 Destinasi Wisata Tawangmangu Yang Hits, Mulai Bergaya Jepang hingga Eropa

Grojogan Sewu merupakan wisata yang sangat legend dan hits di Tawangmangu, Karanganyar, Jawa Tengah. Sumber Foto Instagram@sesarjourney--Sumber Foto Instagram@sesarjourney

RADAR LAMPUNG.CO.ID - Tawangmangu merupakan Kabupaten Karanganyar Provinsi Jawa Tengah memiliki daya tarik tersendiri.

Youtube@piknik yuuuk, dan beberapa sumber lainnya tujuh destinasi wisata terpopuler di daerah Tawangmangu Kabupaten Karanganyar provinsi Jawa Tengah yang ramai paling banyak di kunjungi, antara lain:

1. Sakura Hill

Sakura Hill merupakan sebuah destinasi wisata yang menyuguhkan  wisata bergaya Jepang. 

Lokasi didaerah Cemoro Kandang sebelah timur dari Tawangmangu.

BACA JUGA:Sederet Daftar 5 kuliner Indonesia Ini Diyakini Bisa Membawa Keberuntungan, Apa Saja Itu?

Saat sedang berada di bukit Sakura Hill ini di lereng gunung lawu untuk berkeliling masuk ke hutan. Wah ada keindahan tersendiri.

2. The Lawu Park 

The Lawu Park merupakan destinasi wisata hutan pinus yang berada di Desa Gondosuli, kecamatan Tawangmangu , Kabupaten Karanganyar ,Jawa Tengah .

Pengunjung sambil menikmati pemandangan Alam yang indah berupa pepohonan pinus tinggi dan pegunungan.

BACA JUGA:16 Rekomendasi Hotel di Bandar Lampung yang Dekat Tempat Wisata, Tarif Mulai Rp 277 Ribu per Malam

3. Bukit Sekipan 

Bukit Sekipan merupakan destinasi wisata menyuguhkan sajian bangunan bangunan bergaya Eropa. Sehingga, jadi Ikonik Wisata Dunia.

Karena, pada bukit Sekipan, pengunjung dapat melihat miniatur bangunan bangunan terkenal di dunia.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: