Jelang Pilkades Serentak Lampung Timur, 388 Calon Mulai Kampanye
--
Sementara, bagi yang kalah bersedia menerima kekalahan dengan ikhlas serta mengendalikan para pendukung kami agar menerima apapun hasil Pilkades.
Melalui deklarasi tersebut, para calon kepala desa juga menyatakan bersedia diproses secara hukum, sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan yang berlaku bila mengingkari pernyatakan sikap.
"Semoga pesta demokrasi Pilkades serentak di Lamtim akan menghasilkan pemimpin yang sesuai harapan rakyat,"harap M.Dawam. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: