10 karakter Underrated namun Kuat di Anime One Piece tanpa Memakan Buah Iblis, Nomor 10 Bukan Bajak Laut

10 karakter Underrated namun Kuat di Anime One Piece tanpa Memakan Buah Iblis, Nomor 10 Bukan Bajak Laut

Dunia bajak laut one piece, terdapat banyak karakter kuat memakan buah iblis maupun tidak. sumber foto instagram @shanksfyp--

BACA JUGA:7 Momen Epic Fight Dalam Anime! Nomor 7 Paling Epic

Setelah dia resmi keluar dari bajak laut big mom dan memutuskan bergabung dengan kru topi jerami.

Jinbei muncul di Wano dengan kekuatan besarnya,jurusnya karate manusia ikan bisa menghancurkan kapal dalam sekali serang.

Kekuatan jinbei sudah terbukti, karna ia setara dengan kekuatan anak anak big mom yang semuanya memakan buah iblis.

4. Cavendish

BACA JUGA:10 Ending Anime Paling Menyedihkan, Bahkan Kakrakter Utamanya Terbunuh

Orang yang memiliki dua kepribadian, kepribadian keduanya disebut mode hakuba.

Bahkan bartolomeo pengguna buah iblis dibuat tidak bisa melakukan apa apa saat Cavendish ke mode Hakuba.

Kekuatannya diperlihatkan di colloseum dimana dia berhasil meratakan semua musuhnya dalam sekali serang.

5. Denjiro

BACA JUGA: Catat ya, Jenis Buah Ini yang Aman Dimakan Kucing

Salah satu anggota akazaya atau Sembilan sarung pedang merah, kekuatannya dikatakan setara dengan 100 orang prajurit.

Tidak hanya dikenal dengan kekuatannya saja, dari cara berfikir jugadenjiro dikatakan sangatlah brilian.

6. Inuarashi

Terlahir sebagai suku Mink, Inuarashi terbukti sangat kuat tanpa memakan buah iblis, perrubahan wujud  menjadi sulong menambah kekuatannya juga.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: