7 Rekomendasi Aksesoris untuk Kamu yang Makin Ingin Skena

7 Rekomendasi Aksesoris untuk Kamu yang Makin Ingin Skena

Saat ini kamu pasti sudah tidak asing dengan istilah skena yang menjadi trend outfit yang ramai di sosial media. Sumber foto instagram @goldenstyle01--

RADARLAMPUNG.CO.ID – Saat ini kamu pasti sudah tidak asing dengan istilah skena yang menjadi trend outfit yang ramai di sosial media.

Outfit anak skena identik dengan selera musik yang mereka minati. Namun sebenarnya tidak ada aturan pakem mengenai gaya outfit anak skena. 

Namun outfit skena biasanya memiliki warna monochrome yaitu warna hitam, putih, cream dan warna casual lainnya.

Selain pakaian ada juga beberapa aksesoris yang bisa kamu padukan dengan outfit kamu agar outfit kamu makin skena.

BACA JUGA:FP Unila Resmikan Gedung Baru, Ini Peruntukkannya

Nah kali ini kita akan kasih kamu beberapa rekomendasi aksesoris yang cocok untuk dipadukan dengan outfit skena kamu sobs.

1. Topi

Bagi cowok skena topi merupakan aksesoris wajib untuk kamu yang mau menghadiri konser musik ataupun gigs.

Topi bisa membuat penampilan kamu makin kece. Warna topi yang biasanya cocok untuk cowok skena adalah hitam agar menampilan kesan trendi.

BACA JUGA:Daftar Mutasi Kepala Satuan Jajaran Polda Lampung, Termasuk Kasat Lantas Polres Way Kanan yang Dicopot

2. Kalung

Selain topi anak skena juga wajib mempunyai aksesoris kalung untuk melengkapi outfit skena kamu. 

Kalung sangat cocok buat kamu padukan dengan outift kamu biar makin skena. Kalung memberikan kamu kesan mewah.

Jenis kalung yang digunakan cukup beragam mulai dari titanium, emas, hingga mutiara. Kalung titanium biasanya dipadukan dengan liontin agar terlihat mewah.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: